Persib akan meladeni Bali United yang pincang lantaran Ilija Spasojevic harus absen. Bomber andalan yang sudah mengoleksi 11 gol ini terkena hukuman akumulasi kartu kuning. Menurut...
Bali United akan tampil tanpa penyerang utamanya Ilija Spasojevic menghadapi Persib Bandung. Pertandingan Bali United melawan Persib akan dilaksanakan di Stadion Maguwoharjo Sleman, Jumat (10/2/2023), dalam...
Kesan positif dirasakan Ilija Spasojevic saat bertanding melawan Persib di Stadion Gelora Bandung Lautan Api. Dia merasakan atmosfer pertandingan yang begitu luar biasa. Suasana stadion begitu...
Rekor pertemuan Persib dengan Bali United di liga sejak 2017 lalu memang buruk. Dari enam laga, tiga laga berujung imbang dan tiga lainnya diakhiri dengan kekalahan....
Tiga pemain baru sudah resmi direkrut Persib jelang kompetisi musim 2020. Mengenai kemungkinan hadirnya muka baru lain pada bursa transfer kali ini, manajemen Persib masih belum...
Minat pelatih Robert Alberts kepada pemain naturalisasi begitu besar. Saat di PSM lalu ia merekrut Guy Junior untuk tambahan amunisi sekaligus pelapis di lini depan. Bersama...
Mesin gol Bali United Ilija Spasojevic belum tentu diturunkan saat menghadapi Persib pada Kamis (27/11/2019) di I Wayan Dipta. Kendati begitu sang pemain sudah mulai mengikuti...
Kabar duka cita dari mantan pemain Persib yang kini masih aktif bermain Ilija Spasojevic. Sang istri Lelhy Arief Spasojevic meninggal dunia Rabu (20/11/2019) dini hari di...
Penyerang naturalisasi Bali United Ilija Spasojevic menuntaskan perjuangan Persib dengan kekecewaan mendalam. Saat mantan timnya itu mencari gol penyama justru di menit akhir dirinya sudahi kerja...
Ilija Spasojevic menjadi properti panas yang jadi buruan banyak klub jelang kompetisi 2018. Bomber yang bersinar di Bhayangkara musim lalu itu memang disebut akan mencari pelabuhan...
Timnas Indonesia akhirnya mampu meraup kemenangan dalam uji coba international menghadapi Timnas Guyana dengan skor 2-1. Ilija Spasojevic membuka keran golnya di level Timnas lewat tendangan...
Bentrok antara Persib kontra Bhayangkara FC menjadi ajang reuni untuk Ilija Spasojevic. Spaso sebelumnya merupakan bomber Maung Bandung sebelum akhirnya hijrah ke Malaysia dan kini merapatkan...
Nama Ilija Spasojevic mulai ramai disebut-sebut menjadi sosok juru gedor yang akan didaratkan Maung Bandung di putaran kedua. Mengingat kebutuhan tim yang perlu predator haus gol...
Persib Bandung kini tengah mencari striker tunggal yang bisa diandalkan di Liga 1 Indonesia 2017, terutama saat memasuki putaran kedua. Perburuan mencari bomber di depan dilakukan...
Berminatnya pelatih Persib Jajang Nurjaman membawa pulang kembali Ilija Spasojevic direspon sang pemain. Melalui salah satu media sosialnya (Instagram), Spaso menghaturkan rasa hormat kepada Janur-sapaan akrab-Jajang...
Pelatih Persib Jajang Nurjaman tertarik mendatangkan kembali striker asing yang pernah menjadi bagian skuatnya di musim 2015 lalu, Ilija Spasojevic. Ketertarikan itu tak lepas dari prestasi...
Meninggalkan klub lamanya tidak lantas membuat jasa Ilija Spasojevic dilupakan begitu saja. Buktinya beberapa bobotoh yang merupakan anggota Viking Malaysia tetap mendukung sang pemain meski kini...
Membawa juara tim sebesar Persib adalah suatu kebanggaan sendiri bagi pemainnya. Apalagi pemain yang cukup berperan central dalam kesuksesan Persib. Tentu tak bisa dilupakan peran dari...
Mantan striker Persib Ilija Spasojevic telah resmi bergabung dengan tim asal negeri Malaysia Melaka United. Menaruh rasa hormat kepada klub dan manajer Umuh Muchtar, pada Minggu...
Eks bomber Persib Bandung, Ilija Spasojevic telah resmi bergabung dengan anggota Malaysia Premier League, Melaka United SA. Sang pemain melalui akun facebook resmi tim dikatakan sudah...