Bali United harus puas ditahan imbang 1-1 oleh tamunya Persib Bandung dalam pertandingan big match Liga 1 2022/2023 di pekan ke-24 di Stadion Maguwoharjo Sleman, Jumat...
Standar kualitas tinggi yang ditinggalkan Ardi Idrus di posisi bek sayap kiri Persib selama empat musim menjadi tantangan bagi pendatang baru David Rumakiek. Ia digadang-gadang menjadi...
Usai sudah kebersamaan Persib Bandung dengan Ardi Idrus yang terjalin sejak 2018. Pemain yang berposisi sebagai full back ini diumumkan secara resmi tidak lagi menjadi bagian...
Satu lagi skuat inti Persib yang harus keluar, bek kiri Ardi Idrus diumumkan pergi dari tim pada Rabu (13/4/2022). Ardi sudah tidak akan berbaju Maung Bandung...
Persib dipastikan tampil tanpa dua full back andalannya pada laga pekan ke-33 melawan Persik Kediri. Ardi Idrus mendapat kartu merah di laga kontra Persebaya, sedangkan Henhen...
Persib gagal mempertahankan keunggulan dan hanya meraih satu angka saat menghadapi Persebaya. Unggul lewat gol David da Silva di babak pertama, Maung Bandung dipaksa bermain imbang...
Persib Bandung akan memainkan laga tunda menghadapi PSM Makassar, Selasa (22/2) mendatang. Pertemuan kedua klub seharusnya digelar pada 2 Februari lalu, tetapi ditunda karena Maung Bandung...
Persib Bandung sudah bisa menurunkan lagi Marc Klok dan Ardi Idrus di laga kontra Borneo FC. Sebelumnya mereka terpaksa absen karena akumulasi kartu kuning saat Maung...
Recovery selesai, Persib kembali berlatih Sabtu (15/1/2022) menjalani persiapan menuju laga lanjutan kontra Borneo FC. Resiko bermain sampai larut malam, buat pelatih Robert Alberts harus mengistirahatkan...
Maung Bandung dipastikan dalam kondisi pincang di laga pekan ke-19 mendatang. Itu karena Marc Klok, Ardi Idrus dan Achmad Jufriyanto terkena akumulasi kartu kuning. Ketiga pemain...
Marc Klok dan Ardi Idrus pemain profesional Indonesia yang bermain untuk Persib berpartisipasi dalam klinik sepakbola Oranje Indonesia untuk anak-anak pada Rabu (10/11/2021) di Lapangan Inspire...
Beberapa pemain Persib absen di laga melawan Bhayangkara FC Sabtu (16/10/2021). Marck Klok dan Ardi Idrus tak bisa bermain karena akumulasi kartu kuning. Beckham Putra, Bayu...
Persib Bandung akan berlaga di laga pekan kelima Liga 1 2021/2022 besok. Kali ini Persikabo 1973 yang akan jadi lawan Maung Bandung dalam upaya meraih tiga...
Terens Puhiri sudah mencetak gol di laga pembuka Borneo FC melawan Persebaya Surabaya. Ia jadi salah satu pemain yang patut diwaspadai. Namun dalam dua pertandingan terakhir,...
Ardi Idrus mendapatkan warning atas penampilannya di sisi kiri pertahanan. Ia dinilai melakukan kesalahan berulang yang berisiko bobolnya gawang tim. Hal itu bisa membuat pemain-pemain lainnya...
Sebanyak tiga pemain menerima kartu kuning di pertandingan melawan Barito Putera Sabtu (4/9/2021) lalu. Mereka adalah Marc Klok, Ezra Walian, dan Ardi Idrus. Robert Alberts selaku...
Meski berlabel turnamen pra musim, full back Persib Ardi Idrus menatap serius Piala Wali Kota Solo. Bila sesuai rencana tim akan berangkat menggunakan transportasi darat bus...
Persib akan menghadapi PS TIRA dalam laga uji coba akhir pekan ini sebagai persiapan kedua tim menghadapi Kompetisi Liga 1. Pertandingan selevel dibutuhkan Persib guna mengukur...
Pemain Persib mulai disuguhi strategi tiga back sejajar dalam persiapan pra musim menuju digelarnya Kompetisi Liga 1 2021/2022. Itu adalah formasi alternatif selain skema 4-4-2 yang...
Pada pelaksanaan game internal Sabtu (29/5/2021) di Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Robert Alberts banyak menyoroti dua nama yakni Beckham Putra dan Ardi Idrus. Dua pemain...