SIMAMAUNG PODCAST S2 EPS. 9 – 12 LAGA FINAL
Masih belum terkalahkan, Persib berhasil menahan imbang Bali United di Maguwoharjo Sleman. Dalam episode saat ini membahas jalannya pertandingan lawan Bali United, dengan berhasil menahan imbang Bali United, berkutnya giliran PSM Makassar yang harus dihadapi oleh Persib Bandung di 12 laga terakhir di Liga 1 Indonesia musim 2022/2023.
PODCAST
SIMAMAUNG PODCAST S2 EPS. 12 – MASIHKAH BERPELUANG?
Di episode ini, Simamaung Podcast membahas kekalahan menyakitkan atas Barito Putera dan ditundanya laga Persija vs Persib sabtu lalu, dibahas juga hasil dari saresehan sepakbola Indonesia bersama ketua PSSI di Surabaya. selengkapnya selamat mendengarkan.
PODCAST
SIMAMAUNG PODCAST S2 EPS. 11 – JINAKKAN SINGO EDAN
Maung Bandung kembali mengalahkan Arema FC di stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor. Tendangan jarak jauh Marc Klok menjadi satu-satunya gol yang membuat Persib Bandung masih menempel PSM Makassar di klasemen sementara dengan selisih 4 poin. Pembahasan selengkapnya dibahas di Simamaung Podcast episode 11 kali ini, enjoy!
PODCAST
SIMAMAUNG PODCAST S2 EPS. 10 – MENANG LAGI
Pasca kekalahan atas PSM Makassar, Persib Bandung kembali menang dan menjaga selisih poin dari pemuncak klasemen dengan meraih kemenangan lawan RANS Nusantara FC, Minggu (19/2/2023) di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor. Ulasan dua laga terakhir “Maung Bandung” kembali dibahas dalam episode 10 ini, Selamat menikmati!
-
Live4 days ago
Persib Bandung v Dewa United FC 2-1 (FT)
-
Berita Persib4 days ago
Energi dan Mentalitas Robi Darwis Dipuji Luis Milla
-
Berita Persib5 days ago
David da Silva Didorong Tim Jadi Top Skorer Liga 1
-
Berita Persib3 days ago
Risto Mitrevski: Hadapi Persib Tidak Bisa dengan 10 Pemain
-
Berita Persib4 days ago
Kuipers Sebut Persib Memang Pantas Raih Tiga Angka
-
Berita Persib4 days ago
Pelatih Dewa United Sebut Kartu Merah Mengubah Keadaan
-
Berita Persib3 days ago
Tim Persib Jenguk Umuh Muchtar yang Sedang Sakit
-
Berita Persib5 days ago
Sejumlah Pilar Dewa United Diragukan Tampil Kontra Persib
Komentar Bobotoh