Persipura Akan Adu Strategi Offensive Lawan Persib
Friday, 11 November 2016 | 20:41
Persipura Jayapura menyatakan akan adu strategi offensive menghadapi tuan rumah Persib Bandung, Sabtu (12/11) nanti di Si Jalak Harupat (SJH), Kabupaten Bandung. Pelatihnya Angel Alfredo Vera menyatakan timnya tak mau bermain bertahan kala bermain di kandang lawan. Merka akan berusaha menguasai permainan sepanjang laga yang dilewatinya.
“Kita selalu main offensive main di kandang atau main di luar (kandang), sama strategi tidak berubah. Terpenting kontrol permainan kita di pertandingan. Main di sini (Bandung) kita harap seperti itu lihat nanti di pertandingan,” papar pelatih Persipura, dalam konferensi pers jelang laga, Jumat (11/11) di Grha Persib.
Kekalahan oleh Persib pada putaran pertama lalu dalam Torabika Soccer Championship (TSC) A 2016 di Stadion Mandala menurutnya bukan gambaran timnya saat ini. Pasalnya kini skuat Mutiara Hitam telah kembali pemain andalan yang cedera, termasuk Imanuel Wanggai dan kiper andalan Yoo Jae Hun.
“Pasti pertandingan akan beda dari kemarin waktu main di Jayapura. Pertama tidak ada pertandingan sama, pemain yang diturunkan juga beda. Pelatih juga kemarin tidak saya. Semoga pertandingan bagus untuk semua penonton yang datang,” beber Alfredo.
Kendati begitu, Persipura dipastikan tanpa empat pemain yang harus absen dengan alasan berbeda. Kapten kesebelasan Boaz Solossa absen karena dipanggil Timnas Indonesia. Nelson Alom mendapat akumulasi kartu kuning. Sementara Lukas Mandowen dan Jaelani Arey menepi karena cedera.
“Kondisi pemain, Nelson tidak bisa main karena akumulasi kartu, Jaelani dan Lukas cedera, Boaz ke Timnas, yang lain semua oke,” kabarnya.

Persipura Jayapura menyatakan akan adu strategi offensive menghadapi tuan rumah Persib Bandung, Sabtu (12/11) nanti di Si Jalak Harupat (SJH), Kabupaten Bandung. Pelatihnya Angel Alfredo Vera menyatakan timnya tak mau bermain bertahan kala bermain di kandang lawan. Merka akan berusaha menguasai permainan sepanjang laga yang dilewatinya.
“Kita selalu main offensive main di kandang atau main di luar (kandang), sama strategi tidak berubah. Terpenting kontrol permainan kita di pertandingan. Main di sini (Bandung) kita harap seperti itu lihat nanti di pertandingan,” papar pelatih Persipura, dalam konferensi pers jelang laga, Jumat (11/11) di Grha Persib.
Kekalahan oleh Persib pada putaran pertama lalu dalam Torabika Soccer Championship (TSC) A 2016 di Stadion Mandala menurutnya bukan gambaran timnya saat ini. Pasalnya kini skuat Mutiara Hitam telah kembali pemain andalan yang cedera, termasuk Imanuel Wanggai dan kiper andalan Yoo Jae Hun.
“Pasti pertandingan akan beda dari kemarin waktu main di Jayapura. Pertama tidak ada pertandingan sama, pemain yang diturunkan juga beda. Pelatih juga kemarin tidak saya. Semoga pertandingan bagus untuk semua penonton yang datang,” beber Alfredo.
Kendati begitu, Persipura dipastikan tanpa empat pemain yang harus absen dengan alasan berbeda. Kapten kesebelasan Boaz Solossa absen karena dipanggil Timnas Indonesia. Nelson Alom mendapat akumulasi kartu kuning. Sementara Lukas Mandowen dan Jaelani Arey menepi karena cedera.
“Kondisi pemain, Nelson tidak bisa main karena akumulasi kartu, Jaelani dan Lukas cedera, Boaz ke Timnas, yang lain semua oke,” kabarnya.

Semoga pertandingan bagus untuk semua penonton yang datang,” beber Alfredo.
DATANG WAE BOBOTOH MAH !
persib kudu meunang
hidup persib
pesimis uing mah strategi maen persib yena mah…ges ka tingali dina benget pelatina g ari pelatih persipura mah ganteung sok banding ken jeng benget si wanggai..juh beda strategi na g..gkgkgkkkk…
#SavePersebaya1927
naon uyy
tong pimilueun urusan batur eta mah urang kumaha persib ayeuna supaya meunang
asa teu nyamung komentar teh luuur
LAIN PESIMIS TP REALITA IEU MAH… JELAS LAH LMN ADU STRATEGI MAH DJANUR ELEH TEUING TAH LMN ADU PAPINTER2 NGELES NGEMENG MAH JIGANA MENANG DJANUR.
212 kapak siga budk kmri sore wae apl knu bola teh
Persebaya 1927 teh sha bobotoh sha persib
Pke ngmog ulh pi2lueun sgl
Salh ath eta lambeuy teh
Lmun budk kmri sore apl ka persib ku sy dimklum
Ku sy saetik dibejaan nya mun hyg lwih nyaho teangan ku sorgan brt na meh puas ari ku sorangn mh
Persebaya 1927 teh msh kneh dulur urg(DULUR BOBOTOH DULUR TIM PERSIB)..
sktu wae ku sy dbre nyaho bo2longn mh