Main di Kompetisi Asia Buat Hariono Tutup Pintu Klub Lain
Sunday, 28 December 2014 | 17:51
Gelar juara yang digapai Persib di kompetisi Indonesia Super League mendapat ganjaran setimpal berupa kesempatan bermain di kompetisi antarklub kasta tertinggi di kawasan Asia yaitu Asian Champions League. Andai kalah di kualifikasi menghadapi Hanoi T&T atau Seoul FC pun Maung Bandung sudah mempunyai tempat di AFC Cup bersama Lao FC, Ayeyawady United dan New Radiants SC yang tergabung dalam grup H.
Alasan ini yang benar-benar membuat gelandang Persib, Hariono menutup rapat tawaran klub lain untuk meninggalkan Persib Bandung. Pemain yang dikenal sebagai sosok pendiam itu nyatanya masih mempunyai hasrat lebih dalam membawa klub kebanggan warga Jawa Barat berprestasi lebih ketimbang apa yang sudah disumbangkan oleh dirinya dan rekan-rekan satu tim lainnya musim lalu.
“Mungkin dari kompetisi. Semua pemain ingin main di level yang lebih dan Persib sekarang main di AFC. Saya ingin merasakan itu karena untuk pertama kali di klub main di kompetisi internasional,” kata pria yang identik dengan rambut gondrongnya tersebut saat diwawancara di Mess Persib belum lama ini.
Gelandang yang akan memasuki musim ketujuhnya bersama Maung Bandung itu pun mengaku bahwa sempat ada tawaran dari kontestan ISL lain padannya. Namun Hariono megatakan bahwa saat ini hanya nama Persib yang terlintas di pikirannya. “Semua ditolak, kalau untuk ke depan jalani bertahap aja,” sambungnya.
Menganai semakin banyaknya saingan di lini tengah Persib seiring kedatangan Dedi Kusnandar, Hariono memandang bahwa saling sikut untuk merebut posisi inti adalah hal yang wajar. Namun gelandang yang belum lama ini melepas masa lajangnya itu pun memastikan bahwa semua persaingan itu tidak akan membuat situasi menjadi tidak kondusif.
“Mungkin sama dengan tahun sebelumnya, kita lihat saja. Saingan tetap lah saingan cuma berusaha tetap saling dukung sebagai tim,” tukasnya.

Gelar juara yang digapai Persib di kompetisi Indonesia Super League mendapat ganjaran setimpal berupa kesempatan bermain di kompetisi antarklub kasta tertinggi di kawasan Asia yaitu Asian Champions League. Andai kalah di kualifikasi menghadapi Hanoi T&T atau Seoul FC pun Maung Bandung sudah mempunyai tempat di AFC Cup bersama Lao FC, Ayeyawady United dan New Radiants SC yang tergabung dalam grup H.
Alasan ini yang benar-benar membuat gelandang Persib, Hariono menutup rapat tawaran klub lain untuk meninggalkan Persib Bandung. Pemain yang dikenal sebagai sosok pendiam itu nyatanya masih mempunyai hasrat lebih dalam membawa klub kebanggan warga Jawa Barat berprestasi lebih ketimbang apa yang sudah disumbangkan oleh dirinya dan rekan-rekan satu tim lainnya musim lalu.
“Mungkin dari kompetisi. Semua pemain ingin main di level yang lebih dan Persib sekarang main di AFC. Saya ingin merasakan itu karena untuk pertama kali di klub main di kompetisi internasional,” kata pria yang identik dengan rambut gondrongnya tersebut saat diwawancara di Mess Persib belum lama ini.
Gelandang yang akan memasuki musim ketujuhnya bersama Maung Bandung itu pun mengaku bahwa sempat ada tawaran dari kontestan ISL lain padannya. Namun Hariono megatakan bahwa saat ini hanya nama Persib yang terlintas di pikirannya. “Semua ditolak, kalau untuk ke depan jalani bertahap aja,” sambungnya.
Menganai semakin banyaknya saingan di lini tengah Persib seiring kedatangan Dedi Kusnandar, Hariono memandang bahwa saling sikut untuk merebut posisi inti adalah hal yang wajar. Namun gelandang yang belum lama ini melepas masa lajangnya itu pun memastikan bahwa semua persaingan itu tidak akan membuat situasi menjadi tidak kondusif.
“Mungkin sama dengan tahun sebelumnya, kita lihat saja. Saingan tetap lah saingan cuma berusaha tetap saling dukung sebagai tim,” tukasnya.

pemain dgn permainan yg paling konsisten selama 7 taun terakhir di Persib, pemain yg paling senior (selain Atep) d Persib, saha wae meunang jadi kapten Persib, tp nu jd jendral na mah tetep Hariono!
Sa7 ka Jenderal Haryono
NAH KALAU CARI PEMAIN ITU KAYAK HARIONO, LOYAL! MAEN KONSISTEN! HARIONO MEMANG BUDAK LEUNGIT TETAPI BUDAK DARI DAERAH JAUH DISANA TETAPI LOYALITASNYA KE PERSIB PATUT DIGANJAR KONTRAK LAMA! TIDAK SEPERTI PEMAEN YANG KEMAREN PINDAH TIBA2, TIDAK LOYAL DAN SAMA SEKALI TIDAK MENCERMINKAN JIWA PERSIB! CUMA MATERI, SORI NO OFFENSE CUM KRITIK DAN CERMIN BUAT SEMUANYA
siip mas har, semoga makin betah di bandung.
pagi ini saya baca koran MEDIA INDONESIA halaman 27 “PERSIB SALAH SATU TIM YANG MASIH MENUNGGAK GAJI PEMAIN” bener ga ya?????setau saya PERSIB sudah melunasi gaji pemain…
Berita media indonesia mah dibaca, tapi dipercaya sabalikna we :))
Kacuali info tanggal jeung waktu sholat, sok lah eta mah percaya
dulu ada Suti-ONO
sekarang ada Hari-ONO
ditunggu ONO selanjutnya…..
saya dari Manado,tapi jatuh cinta ke Persib setelah melihat permainan Hariono,lebih bagus apabila Hariono di kontrak lebih dari 2 tahun,karena loyalitas dan totalitas bermain untuk Persib tidak perlu di ragukan lagi,banyak pemain gelandang bertype sama selama 7 tahun keluar masuk dan posisi Hariono tidak tergantikan,memang dari segi Skill Hariono tidak terlalu Istimewa,tapi peran dia dilapangan seperti Roy Keane di MU,tidak pernah cape,total dan keras serta menyeimbangkan lini tengah,kontrak jangka panjang bila perlu sampai pensiun di Persib
H A R Y O N O (gatusso milan) amun di PERSIB jeger na…
Aink ngefens mas HARYONO