Connect with us

Berita Persib

Gol Tantan Bawa Persib Gebuk Bali United 1-0

Avatar photo

Published

on

foto-persib-bandung-vs-bali-united-persahabatan-di-gianyar-2015-selebrasi

Persib Bandung menggelar sebuah laga ujicoba menghadapi Bali United Pusam di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Selasa (3/3). Lawatan ke Pulau Dewata ini merupakan ajang pemanasan anak-anak Maung Bandung jelang turun di laga lanjutan kompetisi AFC Cup kontra wakil dari Myanmar, Ayeyawady United pekan depan.

Pelatih Jajang Nurjaman pun memainkan mayoritas pemain andalannya di setiap lini permainan. Memainkan punggawa yang sedang pulang kampung, I Made Wirawan di bawah mistar, Janur juga menurunkan kuarter pemain belakang andalan mereka. Di lini tengah, duet Dedi Kusnandar dan Hariono menopang Firman Utina yang mulai pulih dari cedera hamstring. Sedangkan Konate Makan tidak dimainkan karena sedang mengalami cedera di sela jari kaki kirinya.

Di lini depan, Yandi Sofyan yang bermain sebagai ujung tombak diapit oleh Atep di kiri dan Muhammad Ridwan di kanan untuk dijadikan trisula maut guna menjebol gawang lawan. Kali ini penyerang militan Persib, Tantan lebih dulu duduk di bangku cadangan.

Di kubu tuan rumah, Bali United Pusam yang merupakan klub gabungan dari Bali Devata dan Pusam Samarinda di bawah asuhan Indra Sjafry mencoba mengimbangi permainan Persib dengan pemain-pemain muda. Di sektor penyerangan, Indra mengandalkan eks pemain Pusam seperti Bayu Gatra, Loudry dan Lerby.

Sejak kickoff babak pertama dimulai kedua tim saling melancarkan serangan. Baru memasuki menit 5, Persib sudah mempunyai peluang lewat kaki M. Ridwan namun tembakannya masih di blok pemain belakang. Bali United balik menekan di menit ke 9 lewat Bayu Gatra namun eksekusinya masih pelan dan dengan mudah ditangkap Made Wirawan.

Maung Bandung kembali menebar ancaman lewat penyerang mereka. Kali ini giliran Yandi Sofyan Munawar yang mencoba peruntungan. Sayang sepakannya di menit 16 hanya mengarah tepat ke pelukan Yoo Jae Hoon.

Persib terus meneror pertahanan anak-anak Bali. Di menit 23, umpan terobosan Firman Utina mengarah kepada Atep, namun shoot pemain bernomor punggung 7 itu masih ditangkap Yoo Jae Hoon. Tidak lama berselang kembali Yandi yang membuat peluang setelah melewati seorang bek Bali United namun bisa ditepis kiper dan hanya menghasilkan sepak pojok.

Bali United sendiri bukan tanpa peluang. Pemain depan mereka, Lerby mampu melepaskan sepakan kencang di menit 37. Beruntung Made Wirawan masih bisa menjaga keperawanan gawangnya.

Kedua tim saling melakukan jual beli serangan yang bertumpu pada kekuatan sayap mereka. Kali ini winger kanan Maung Bandung, M. Ridwan mendapat umpan terobosan cantik dari Firman Utina. Kembali mantan kiper Persipura tersebut menggagalkan upaya pasukan Jajang Nurjaman untuk mencetak gol. Hingga babak pertama usai skor tetap 0-0.

Selepas restart, Jajang Nurjaman mulai memasukan Tantan untuk menggantikan Atep guna mengacak-acak pertahanan Bali United. Selain itu dia juga menurunkan pemain seleksi asal Georgia, Apollo Lemondzhava untuk mengisi pos ujung tombak bergantian dengan Yandi Sofyan. Taufiq pun dihadirkan ke lapangan dengan menarik Firman Utina.

Terus melancarkan tekanan, Persib ahirnya sukses mencetak gol melalui kaki Tantan di menit 61. Gol bermula dari tendangan bebas cepat usai Apollo dilanggar pemain Bali United. Supardi yang menerima bola memberikan assist cantik menuju Tantan yang dengan mudah menyontek si kulit bundar dan mengubah skor menjadi 1-0.

Tidak lama berselang, giliran Apollon yang mengancam gawang Bali United lewat sepakannya namun masih membentur mistar gawang. Bermula dari umpan Supardi di sisi kanan, eksekusi pemain berusia 24 tahun itu belum mengubah keadaan.

Pasukan Indra Sjafry sendiri beberapa kali menebar ancaman ke gawang Made Wirawan melalui Yabes Roni. Eks punggawa timnas U-19 yang masuk di menit 57 itu melepaskan placing ke gawang Persib tapi masih bisa diamankan. Dia juga sempat menusuk pertahanan Persib di menit 74 beruntung shootingnya masih melebar.

Tidak ingin timnya kecolongan, Jajang Nurjaman mulai mengganti pemainnya yang mulai kelelahan dan memasukan pemain yang lebih segar. Menit 78 Hariono dan Tony Sucipto ditarik keluar dan masuk dua pemain didikan asli Persib, Dias Angga Putra dan M. Agung Pribadi. Tak lama berselang giliran Abdul Rahman yang masuk menggantikan Ahmad Jufriyanto.

Menit 84, Apollon Lemondzhava yang masuk di awal babak kedua sudah ditarik kembali oleh Janur dan digantikan oleh Rudiyana. Jajang Sukmara pun dicoba oleh sang arsitek untuk mengisi posisi Supardi beberapa menit kemudian. Hingga tambahan waktu 3 menit, Persib gagal menambah gol dan menutup laga dengan skor 1-0.

Advertisement
22 Comments

22 Comments

  1. wisnu

    03/03/2015 at 21:10

    Good

  2. jojo men

    03/03/2015 at 21:12

    appolon udah di pastikan di pecat horeeeee hidup pelatih nu jenius

  3. sujana

    03/03/2015 at 21:16

    appolon pasti dicoret.

  4. odoy

    03/03/2015 at 21:17

    Ahhh eta si apolo aya bahan di coret deui euyyy

  5. japra

    03/03/2015 at 21:19

    si Apollon siap2 dicoret euy.. geus kabaca!

    #korban ke-14

  6. ACENG CANTEL

    03/03/2015 at 21:19

    teu sabar ninggali video na … hayang ngalongok c aPPolon

  7. jojo men

    03/03/2015 at 21:22

    pelatih hayang na pemain main di babak ke 2 langsung buat gol 10 tah eta nu di cari

  8. Fahrul Rozi

    03/03/2015 at 21:33

    lebar ey apollon pemain pi hade en..

  9. DR 4 W

    03/03/2015 at 21:36

    Karunya teuing mang Konate …. Cenang di sela2 sukuna …. sing enggal damang Ahhhhhhhhhhhhhhhhh

    • tukang cipok

      03/03/2015 at 22:07

      Lain cenang kang. Tapi leuncangeun..hehe

  10. boll

    03/03/2015 at 21:43

    Asa karunya ka coach djanur nu ges mwa juara 3x th, nyoretan pemain nu teu pas jang kbutuhan tim oge disalahkeun, komo mun ngontrak pamaen nu goreng patut..ges sok jaradi pelatih bae barudak sok lah mun gableg bisa mah sateh.

    • aqilla

      03/03/2015 at 22:24

      Kalem mang…. keun weh eta teh ku bakat ning cinta ka persib… jd kitu, teu salabar mun geus teu bisa sabar, mikir oge geus moal bener 😀

  11. ogut

    03/03/2015 at 21:57

    djanur mah neangan striker hayang jiga messi..nepi urug tangkuban parahu ge moal meunang..

  12. yusuf

    03/03/2015 at 21:59

    Appolon di jamin ku indra tohir… Pasti di kontrak…. Keureut ceuli ucing lamun teu mah…

    • aqilla

      03/03/2015 at 22:23

      Apal ti saha mang?? 😀

  13. lamsijan

    03/03/2015 at 22:12

    kieu ari bobotoh teu salabaran teh, asa jadi pang jago na milih pemain. bisa na ngan ukur ngomen ari di titah ngalatih mah nu aya mewek biasa ngan bisa na PS wungkul menbal na asa jadi jiga manager hebat ngritik pelaih nu mawa persib juara, naha teu bisa sabar kitu lur, ari lain emang lain sarua kabutuhan team rek maksakeun, ke pas goreng angger digogoreng deui pelatih teh

    • aqilla

      03/03/2015 at 22:22

      Satujuuuuu Mang… 😀

  14. ozzz

    03/03/2015 at 22:15

    Kajeun nu maenna si messi ge ari maenna ngan satengah babak mah moal kaluar skillna..komo karek datang jauh..capeeun keneh

  15. Adit

    03/03/2015 at 22:18

    umur muda keneh, tinggal di asah we, mun di coret oge abus keun ka Guinness World Records buat pelatih janur.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Berita Persib

Persib Lebih Diuntungkan Stamina Ketika Menjamu PSM

Avatar photo

Published

on

Laga lanjutan Liga 1 pekan ke-21 akan dilakoni oleh Persib Bandung pada Senin (4/11) mendatang. PSM yang menjadi lawan Maung Bandung dalam laga yang digelar di Stadion Gelora Bandung Lautan Api. Menurut Marc Klok, ada keuntungan yang dimiliki Persib ketimbang tim lawan.

Secara stamina, pemain Persib lebih bugar di laga nanti. Itu karena PSM baru tampil di gelaran Piala AFC 2023 grup H menghadapi Hai Phong, Kamis (30/11). Diakui oleh Klok, waktu recovery jelang laga lebih ideal dimiliki oleh tim asuhan Bojan Hodak.

“PSM selalu menjadi lawan yang sulit, mungkin saja jadi keuntungan bagi kami, karena mereka baru saja bermain hari ini. Kami punya keunggulan waktu lebih lama untuk melakukan persiapan,” tutur Klok ketika diwawancara.

Namun dia juga mengingatkan bahwa Persib tak boleh merasa di atas angin. Karena tentunya pertandingan akan tetap berjalan dengan ketat meski pemain PSM kelelahan. Menurutnya motivasi pemain akan tinggi untuk bisa mendapatkan poin.

“Tapi pada akhirnya, di hari pertandingan itu yang paling penting. Kedua tim juga akan berusaha untuk menampilkan yang terbaik ketika pertandingan. Tentu harus melakukan persiapan, namun hari pertandingan yang menentukan segalanya,” ujarnya memungkasi.

Persiapan juga sudah dilakukan Persib, apalagi di masa jeda antar laga terbilang panjang. Pemain 30 tahun itu juga dengan detil menyiapkan diri dengan disiplin menjaga kondisi. Termasuk dari sisi mental juga diperhatikan agar tidak percaya diri berlebih.

“Kami lakukan persiapan selama periode ini dengan sesi yang bagus, program yang bagus, tidur dengan bagus serta mengonsumsi makanan yang bagus juga. Karena bagi saya setiap pertandingan adalah final. Saya menganggap setiap laga adalah hal yang besar bagi kami. Kami menang 5-1 melawan Dewa tapi itu sudah lewat, kami harus menatap ke depan dan kami harus siap,” tukasnya.

Lanjut Membaca

Berita Persib

Amati Permainan Persib, Henhen Siap Jalankan Peran

Avatar photo

Published

on

Henhen Herdiana ditarik Persib Bandung dari masa peminjaman di Dewa United, ia diplot menjadi bek kanan yang diandalkan Persib Bandung di putaran kedua Liga 1 2023/2024. Demi mengincar target lolos Championship Series, Henhen mengamati bagaimana cara Persib bermain di bawah arahan pelatih Bojan Hodak.

Di tangan pelatih asal Kroasia itu, Henhen melihat Persib lebih mengandalkan transisi dari bertahan ke menyerang sebagai senjata andalannya. Untuk lebih memahami game plan Hodak ia memastikan akan banyak bertanya kepada pemain lainnya.

“Banyak bertanya juga sama pemain, sama bisa dibikin enjoy. Sedikit tahu, tahu kaya counter attack, kalau lawan tim-tim sebelumnya juga banyak dari counter, bagus,” sebut Henhen.

Pada hari pertama berlatih di Persib, Kamis (30/11/2023) Henhen juga merasakan keakraban yang coba dijalin Hodak. Baginya Hodak adalah sosok yang humble, dekat dengan pemain dan membuat nyaman ruang ganti. Kondisi ini bisa membuat tim semakin kompak.

“Mungkin bisa lihat sendiri, dia orang sangat humble, friendly man, ya kaya orang tua ke anak. Mudah bikin nyaman,” kesannya.

Pemain 28 tahun ini juga punya target pendek di Persib yakni memberikan kepercayaan kepada pelatih dan rekan-rekan setimnya, bahwa ia layak diandalkan. “(Target khusus) mungkin saya menyimpan lagi kepercayaan,” jelasnya.

Lanjut Membaca

Berita Persib

Klok Harap Pemain Baru Cepat Beradaptasi di Persib

Avatar photo

Published

on

Persib Bandung melakukan perombakan di susunan tim menyambut putaran kedua Liga 1 2023/2024. Dua muka baru dengan status pemain asing pun didaratkan tim asuhan Bojan Hodak tersebut. Kevin Ray Mendoza dan Stefano Beltrame pun resmi didaftarkan oleh Persib.

Dikatakan Marc Klok, menurutnya butuh waktu kepada pemain baru untuk menyesuaikan diri di lingkungan baru. Begitu pula bagi pemain yang ada karena pada putaran pertama lalu peran gelandang serang dihuni Levy Madinda dan harus ada penyesuaian.

“Pemain baru tentu tidak mudah karena dia baru tiba dan harus segera siap. Ini negara yang baru baginya, dia bermain di tempat yang baru dan cuaca yang baru. Jadi dia harus beradaptasi,” kata kapten kesebelasan Persib ini, Kamis (30/11).

Klok menegaskan bahwa penting bagi pemain-pemain di tim untuk menerima rekrutan baru dengan hangat. Ini jadi faktor penting baginya untuk bisa beradaptasi dengan lingkungan baru. Jadi diharapkan Mendoza dan Beltrame pada akhirnya bisa membantu tim mendapatkan trofi juara.

“Dan kami harus memberikan waktu untuk membantunya dan membuatnya bisa nyetel. Kami harus membantunya dalam beradaptasi dengan cepat di sini. Kami harus mendorongnya supaya bisa memberi kontribusi dengan cara terbaiknya,” tukasnya.

Lanjut Membaca
Bir kaç senedir çalıştığım iş yerinde patronla aram çok iyi porno izle Patron ara sıra beni evine gönderiyor ve oradaki işleri yapmamı istiyor porno gif Karısına yardım ediyorum türk porno evde bozulan şeyleri tamir ediyorum porno bahçe işlerini hallediyorum porno izle Yeri geliyor çamaşırları bile yıkıyorum bedava porno Tabi evlerine gittiğim zaman karısıyla yalnız oluyoruz sex patronum tüm gün şirkette oluyor porno izle Herifin karısı 44 yaşında olmasına rağmen çok çekici seksi birisi porno resimler İlgimi çekiyor fakat işimi kaybetmek istemediğim için kadına bakmamaya çalışıyorum porno İşim bittikten sonra salonda televizyon bakıyordum porno indir bu sırada patronun karısı iç çamaşırlarıyla yanıma gelip karşımda durdu porno sikimi açıp yalamaya başladı porno ve ağzına boşaldım.
Advertisement

Komentar Bobotoh

Arsip

Trending