Silaturahmi menjadi tujuan utama acara lawatan Persib Bandung ke Nusa Tenggara Barat (NTB). Disana, tim Maung Bandung hanya akan melakukan pertandingan persahabatan biasa dan dipastikan tanpa...
Terkait pro-kontra pencalonan George Toisutta dan Arifin Panigoro untuk maju menjadi ketua umum PSSI lewat kongres mendatang, Persib Bandung bersikap untuk tetap berpegangan pada keputusan FIFA.
Batalnya kompetisi Piala Indonesia 2011 ternyata berdampak luas. Sebagai salah satu klub profesional di Indonesia, Persib Bandung harus memberikan kompensasi kepada para sponsornya yang sudah membuat...
Setelah melakoni laga tandanganya di Jepara pada hari Sabtu (7/5/2011), tim Maung Bandung akan berangkat ke Lombok, provinsi Nusa Tenggara Barat. Hal ini dilakukan dalam rangka...
Abanda Herman sepertinya menjadi satu-satunya pihak yang kecewa dengan hasil yang didapat Persib saat tandang ke kandang Persijap Jepara Sabtu (7/5) malam ini. Gol bunuh diri...
Sesaat setelah Persib ditahan imbang tim tuan rumah Persijap Jepara di Stadion Bumi Kartini Jepara, Sabtu (7/5/2011), Daniel langsung mengungkapkan kekecewaannya terhadap kinerja wasit Jumadi Efendi....
Persib Bandung berhasil menahan imbang tim tuan rumah Persijap Jepara 1-1 di stadion Gelora Bumi Kartini, Sabtu (7/5/2011). Penjaga gawang Persib Bandung, Cecep Supriatna mengaku bersyukur...
Faktor kekurangberuntungan diakui sebagai faktor yang menyebabkan gagalnya persib meraih angka penuh. Wakil manajer persib, H. Dedi Firmansyah mengatakan bahwa dalam sepakbola, hal ini bisa saja...
Pertandingan Persijap vs Persib yang sedianya akan dimulai pada jam 19.00, rencananya akan diundur selama 45 menit. Dengan adanya pengunduran ini, kick off pertandingan yang dilangsungkan...
PERSIJAP JEPARA VS PERSIB BANDUNG Liga Super Indonesia 2010/2011 Sabtu, 7 Mei 2011, 19.00 WIB (diundur hingga pukul 19.45) STADION Gelora Bumi Kartini, Jepara Live @...
Pemain depan Persijap Jepara Johan Juansyah bertekad mempermalukan mantan klub, Persib Bandung. Johan merupakan kakak kandung pemain Persib U21, Rudi Geovani dan pernah memperkuat Persib U18....
Di tengah suasana memburu kemenangan di Jepara, kabar duka datang menghampiri tim Persib dari kota Bandung. Manajer tim Persib, H Umuh Muhtar baru saja kehilangan cucunya,...
Menghadapi tuan rumah Persijap Jepara hari Sabtu (7/5) besok, pemain belakang Persib Bandung, Gilang Angga Kusuma bertekad membawa Persib mencuri poin di kandang tim lasykar Kalinyamat....
Kekalahan Persijap Jepara atas Persib Bandung 4-1 di Bandung, dipastikan tidak akan menjadi jaminan bahwa tim Maung Bandung akan menang mudah. Di putaran kedua Liga Super...
Pelatih Persib Bandung Daniel Roekito mengatakan bahwa Persib harus mewaspadai tim Persijap Jepara. Pasalnya, para pemain Persijap merupakan pemain yang bagus dan secara tim mereka selalu...
PERSIJAP JEPARA VS PERSIB BANDUNG Liga Super Indonesia 2010/2011 Sabtu, 7 Mei 2011, 19.00 WIB STADION Gelora Bumi Kartini, Jepara Live @ ANTV Live on RRI...
Persijap Jepara dikabarkan sedang dalam kondisi yang kurang baik saat menghadapi tim Persib Bandung, Sabtu (7/5/2011) besok. Selain 2 pemain inti yang tidak bisa bermain akibat...
Itulah kalimat yang beberapa kali diucapkan oleh pelatih Persijap Jepara, Suimin Diharja. Misteri sepakbola ini kerap menghadirkan kejutan di lapangan. Suimin mencontohkan bahwa tim dengan nama...
Bagi pemain Persib Isnan Ali, perjalanan tandang kali ini merupakan pengalaman yang cukup unik. Pasalnya, mantan pemain Sriwijaya FC ini baru pertama kalinya menggunakan jasa kereta...
Hari ini Persib bertolak ke Jepara, Jawa Tengah dengan membawa total 19 pemain beserta para tim pelatih dan official. Rombongan Persib ini dipecah menjadi 2 kelompok.
komentar bobotoh