Persib Bandung tinggal menyisakan 2 pertandingan saja di kompetisi Liga Super Indonesia musim 2010/11. Melawan Persela Lamongan (16/6), dan Deltras Sidoarjo (19/6). Kondisi ini membuat persaingan...
Jumat, 3 Juni 2011 pagi ini, wajah pemain Persib Siswanto terlihat sumringah. Bagaimana tidak, jam 6.15 WIB pagi di ruang Elizabeth kamar 4103 RS Boromeus Bandung,...
Di tengah masa persiapan tim Persib Bandung melakoni pertandingan lawan Persiba Balikpapan, kapten tim Persib Eka Ramdani menyempatkan diri datang ke RS Restu Ibu Balikpapan, Jumat...
“Kita hancur di putaran satu,” kata Manajer Persib, Umuh Muchtar, mengawali wawancara kepada wartawan termasuk Simamaung usai latihan Rabu pagi (25/5/2011) di Stadion Persib.
Video “Profil.Maung” : Koleksi Sepatu Eka Ramdani
Video Ulang Tahun Pemain Persib Maman Abdurahman ke-29, Kamis (12/05/2011) di stadion Siliwangi, Bandung. Sesaat setelah latihan, Maman dikerjai oleh para pemain Persib.
komentar bobotoh