Penilaian Robert untuk Performa Pemain Seleksi U-20
Uji coba menghadapi Tira Persikabo menjadi ajang Robert Rene Alberts menguji para pemain seleksi dari tim U-20. Pada laga kemarin, Ardi Maulana dan Saiful mendapatkan kesempatan unjuk gigi sekitar 30 menit. Mereka diturunkan di babak kedua guna menampilkan kebolehannya di situasi...