Supardi Akui Butuh Proses Panjang Dalam Bangun Chemistry
Materi bertabur bintang bukan acuan bagi sebuah tim bisa bicara banyak dalam sebuah turnaman atau kompetisi. Hal itu diakui bek kanan Persib, Supardi Nasir bahwa materi pemain mentereng tetap perlu masa adaptasi. Tidak serta merta pemain hebat bisa begitu saja nyetel satu sama...